Skip to main content

Cara jitu mengusir semut dalam toples gula

memisahkan semut dan toples


Gula dan semut. Ibarat sejoli yang kemana-mana pengennya barengan. Tapi bukannya kita jahat nih, pengen misahin mereka. Soalnya klo toples gula yang biasa dipake buat persediaan untuk buat kopi papanya Alya dikerubungin semut kan sebel juga. Udah gonta ganti toples, dari yang jelek, biasa-biasa aja, sampe yang bagus tetep aja didatangin semut. klo kadang-kadang Alya atau mamanya lupa nutup rapet si toples, pasti deh semut-semut kegirangan bisa apel pacar setianya (hahahahhahahaha.. Gula, maksudnya).

Alhasil... Mamanya Alya inget mbah google nih... Cari cara gimana misahin dua sejoli yang suka bikin kesel ini. Dan hasilnya adalaaaaaa.....
Kata mbah google sih,
1. Qt bisa pake 2-3 butir cengkeh, yang dimasukin ke dalam toples gula. Pasti deh katanya itu gula bakalan kabur kayak ketemu calon mertua super galak.
2. Berhubung si semut yang kabarnya gak suka sama aroma kopi, bisa juga nih kita bungkus sesendok kopi pake tisu dan ditarok di dalam toples gula. Katanya sih sih semut bakalan minta putus sam gula karna gak tahan klo gula deket-deket sama kopi. Cemburu berat nih ceritanya.
3. Yang ketiga pake irisan timun, yang ditarok juga dalam toples juga. Tapi jangan kebanyakan ya.. Nanti malah jadi acar timun. Hahaha.

Segitu dulu deh cara jitu ngusir semut dalam toples gula. Yuukkk mati kita coba dirumah masing-masing.

Comments

Popular posts from this blog

STANDAR KOMPETENSI DAN KOMPETENSI DASAR BAHASA INGGRIS KELAS 5

Kelas V Semester 1 Standar Kompetensi Kompetensi Dasar        Mendengarkan 1.       Memahami instruksi sangat sederhana dengan tindakan dalam konteks sekolah 1.1   Merespon instruksi sangat sederhana dengan tindakan secara berterima dalam konteks kelas dan   sekolah 1.2   Merespon instruksi sangat sederhana secara verbal       Berbicara 2.       Mengungkapkan instruksi dan informasi sangat sederhana dalam konteks sekolah 2.1   Bercakap-cakap untuk menyertai tindakan secara berterima yang melibatkan tindak tutur: memberi conto h melakukan sesuatu, memberi aba-aba, dan memberi petunjuk 2.2   Bercakap-cakap untuk meminta/memberi jasa/barang secara berterima yang melibatkan tindak tutur: meminta bantuan, memberi bantuan, meminta barang, dan memberi barang 2.3   Bercakap-cakap untuk meminta/memberi informasi secara berterima yang melibatkan tindak tutur: mengenalkan diri, mengajak, meminta ijin, m

STANDAR KOMPETENSI DAN KOMPETENSI DASAR BAHASA INGGRIS KELAS 4 SD

Kelas IV, Semester 1 Standar Kompetensi Kompetensi Dasar       Mendengarkan 1.       Memahami instruksi sangat sederhana dengan tindakan dalam konteks kelas 1.1      Merespon dengan melakukan tindakan sesuai instruksi secara berterima dalam konteks kelas 1.2      Merespon instruksi sangat sederhana secara verbal dalam konteks kelas       Berbicara 2.       Mengungkapkan instruksi dan informasi sangat sederhana dalam konteks kelas 2.1   Bercakap-cakap untuk menyertai tindakan secara berterima yang melibatkan tindak tutur: mengenalkan diri, memberi salam/sapaan, memberi salam perpisahan, dan memberi aba-aba 2.2   Bercakap-cakap untuk meminta/memberi jasa/barang secara berterima yang melibatkan tindak tutur: meminta bantuan, meminta barang, dan memberi barang 2.3   Bercakap-cakap untuk meminta/memberi informasi secara berterima yang melibatkan tindak tutur: berterima kasi h, meminta m

CONTOH SOAL PENDIDIKAN AGAMA ISLAM SEMESTER GENAP KELAS V

Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam                                             Hari / Tanggal      : Kelas                      : V ( lima )                                                                               Waktu                    :   I.      Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, atau c pada jawaban yang paling benar! 1.        Nabi Daud AS diangkat menjadi raja menggantikan... a.     Raja Thalut                     b. Raja Jalut                         c. Raja Namrud                  d. Raja Firaun 2.        Kitab suci yang diturunkan kepada nabi Daud AS adalah ... a. Taurat                               b. Zabur                                c. Injil                                     d. Al Quran 3.        Dapat mengerti bahasa binatang adalah mukjizat nabi ... a. Musa AS                           b. Isa AS                                c. Sulaiman AS                    d. Daud AS 4.